• SD MUHAMMADIYAH MUTIHAN
  • Sekolah Unggulan Berbasis Tauhid Terdepan Di Kulon Progo

POMG Sebagai Ajang Komunikasi Antara Sekolah dan Orangtua Siswa

Sebagai bagian dari upaya untuk meningkat mutu layanan pendidikan, SD Muhammadiyah Mutihan mengadakan pertemuan rutin dengan orangtua siswa. Program yang telah berlangsung beberapa dekade tersebut dalam rangka untuk menjaring informasi dan mengajak orangtua untuk terlibat dalam program suksesnya penyelenggaraan pendidikan.

Melalui POMG (Pertemuan Orangtua Murid dan Guru) diharapkan akan ada sinergi antara sekolah dan masyarakat khususnya orangtua siswa terkait berbagai kendala yang mungkin muncul dalam kegiatan belajar mengajar di sekolah. Hal ini terbukti dari antusiasme orangtua dalam pertemuan tersebut yang memunculkan beraneka terobosan dan gagasan cemerlang untuk mendukung tumbuh kembang dan kemajuan sekolah. 

Semoga SD Muhammadiyah Mutihan semakin maju dan mampu mengemban amanah serta kepercayaan masyarakat dengan  senantiasa merangkul semua unsur terkait, baik unsur dari dalam (guru, karyawan, siswa) maupun unsur eksternal (orangtua dan masyarakat) yang akan mendukung keberhasilan sekolah dalam mencetak generasi unggul.

Komentar

pak jadwal bimbelnya tumbukan dengan marcing band

Acara yang kami tunggu dari dulu

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pembagian Laporan Hasil Belajar Siswa

Hari Jumat, 21 Juni 2024 menjadi hari terakhir dalam Kalender Pendidikan Tahun Pelajaran 2023/2024 Semester genap. Di hari tersebut dilaksanakan Pembagian Laporan Hasil Belajar Siswa pa

23/06/2024 21:28 - Oleh Administrator - Dilihat 22 kali
Akhirussanah dan Penyerahan Kembali Siswa-Siswi Kelas 6

Telah terselenggara acara Akhirussanah dan Penyerahan Kembali Siswa-Siswi Kelas 6 SD Muhammadiyah Mutihan. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh siswa-siswi kelas 6 beserta wali/orang tua

16/06/2024 11:04 - Oleh Administrator - Dilihat 34 kali
Gelar Karya, Pentas Seni, dan Market Day

Kamis, 13 Juni 2024 SD Muhammadiyah Mutihan melaksanakan kegiatan penutup Akhir tahun dengan menggelar kegiatan yang dipenuhi dengan kreativitas dan semangat wirausaha yakni M

16/06/2024 09:36 - Oleh Administrator - Dilihat 35 kali
Kunjungan Sekolah Kebangsaan Malaysia

SD Muhammadiyah Mutihan, Wates, Kulonprogo menerima kunjungan dari Sekolah Kebangsaan Sultan Idris II, Kuala Kangsar, Perak, Malaysia Sabtu (1/6/2024). Kunjungan ini untuk memperkuat ke

05/06/2024 06:11 - Oleh Administrator - Dilihat 44 kali
Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah SD Muhammadiyah Mutihan

Sabtu, 1 Juni 2024 SD Muhammadiyah Mutihan memulai babak baru dalam perjalanannya dengan melaksanakan kegiatan serah terima jabatan kepala sekolah. Acara tersebut merupakan momen bersej

01/06/2024 20:23 - Oleh Administrator - Dilihat 311 kali